Berangkat dari Thema Pesta Marsombuh Sihol Sumbayak Boru dan Pinupusni se Jabodetabek dan sekitarnya tahun 2019 menyatakan "SADA IBAGAS AHAP, BAYAK IBAGAS HOLONG" sungguh sangat tepat bahwa Sumbayak yang marganya saja sudah menyebutkan kata BAYAK yang dapat diartikan sebagai "BERKELIMPAHAN" maka sudah saatnya Marga Sumbayak, Boru dan Panogolan memiliki wadah untuk dapat menyalurkan HOLONG dan ha”BAYAK”on-nya kepada sesama yakni melalui Yayasan Sosial dan Kemanusiaan yang kita namakan Yayasan Sumbayak (Sumbayak Foundation) karna kita tahu kebahagiaan yang sejati akan kita temukan jika kita berarti bagi orang lain, dapat berbagi dengan orang lain yang memerlukan bantuan.